Posts

Trip Backpackers Bromo via Tumpang 2017 (info & tips)

Image
Malang , adalah salah satu Kota di Jawa Timur yang memiliki banyak sekali destinasi wisatanya. Siapa yang tidak tau gunung yang satu ini, ya Bromo adalah salah satu Gunung yang berada di kawasan Malang yang terkenal dengan viewnya yang epic plus sunrise yang sangat indah. Bromo juga masuk dalam wilayah Probolinggo, Pasuruan, dan Lumajang. Kalo ke Bromo via Tumpang cukup ekstrim karena sepanjang jalannya banyak sekali jurang jurang tapi pemandangannya juga sangat indah dan sejalur dengan semeru via Ranupane. Gunung Bromo dalam bahasa Jawa Kuna : Brahma, salah seorang Dewa Utama Hindu, merupakan gunung berapi yang masih aktif. Bromo mempunyai ketinggian 2.392 mdpl. Bentuk tubuh Gunung Bromo bertautan antara lembah dan ngarai dengan kaldera sekitar 10 km2. Stasiun Purwokerto - Stasiun Gubeng Surabaya: Backpacker dari Purwokero biasanya naik kereta dengan tujuan Surabaya Gubeng dulu karena jika langsung ke Malang biasanya harga tiket mahal karena biasanya cuman ada keret

Pendakian Golden Sunrise Gunung Prau 2.565 mdpl via Pathak Banteng

Image
Gunung Prau adalah salah satu destinasi andalan di Jawa Tengah yang terletak di 3 kabupaten, yaitu Batang, Kendal, Wonosobo . Gunung Prau memiliki ketinggian 2.565 mdpl , puncak Gunung Prau merupakan padang rumput yang luas serta perbukitan kecil yang di dapati sedikit pepohoan. Di puncak Prau kita bisa menikmati view G. Sindoro, Sumbing, Merbabu, Merapi, Ungaran, dan G. Slamet. Terdapat 3 jalur pendakian gunung Prau : ⧫Jalur Pranten, Kecamatan Bawang, Kabupaten Batang ⧫Jalur Patak Banteng, Wonosobo ⧫Jalur Kenjuran, Kendal   Jalur Patak Banteng Wonosobo kami memilih jalur pendakian patak banteng karena relatif lebih singkat dibanding jalur lain serta yang paling sering dilewati oleh para pendaki dan jalur ini sangat cocok untuk pendaki pemula. Tetapi jalur ini belum terdapat mata air, jadi dihimbau untuk para pendaki untuk mempersiapkan perbekalan dari bawah. Kami melakukan pendakian malam hari supaya tidak terlalu terasa capeknya karena paparan sinar matahari langsung

Triks atur keuangan mahasiswa agar bisa Travelling

Image
Traveling adalah sebuah kegiatan yang diinginkan oleh semua orang namun banyak orang yang belum pernah merasakan traveling, survei membukikan 75 % orang diatas 35 tahun menyesal tidak sering berlibur sewaktu masih muda. Jika kalian masih muda ayolah traveling jangan sia-siain umur yang masih segar hehehe. Siapa bilang kalo mau traveling mesti minta uang ke orang tua terus ? kalian bisa kok traveling dengan mengandalkan uang tabungan kalian. Kali ini saya akan bagi trik buat kalian yang ingin traveling. 1. MASAK SENDIRI Jika kalian bisa masak sendiri kenapa mesti beli ?, lebih baik uang digunakan buat membeli bahan makanan, selain lebih murah masak sendiri juga lebih higienis, tapi jangan lupa makanan yang bergizi ya ! hehhe. Dan jika dikost kalian tidak ada tempat untuk masak kalian bisa main ketempat temen lah buat nebeng masak wkwk. 2. HIBURAN GRATIS  Hemat bukan berarti gak ada hiburan atau refreshing ya hehe, sekedar buat ngilangin beban kalian dengan